News

Kepadatan penumpang di Stasiun MRT di Jakarta. PT MRT Jakarta (Perseroda) mencatat, pada Maret 2025, 3.182.991 pelanggan menggunakan layanan MRT Jakarta. Angka tersebut menunjukkan rata-rata 102.677 ...
PT MRT Jakarta (Perseroda) menyambut baik kebijakan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta yang menggratiskan layanan transportasi publik pada tanggal 21 April 2025 dalam rangka memperingati Hari Kartini dan ...
Kebijakan ini berlaku di sejumlah moda transportasi milik daerah, yakni TransJakarta, MRT Jakarta, dan LRT Jakarta. Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Syafrin Liputo, menjelaskan bahwa layanan ...
HARI KARTINI - Warga menaiki moda transportasi Mass Rapid Transit (MRT) di Jakarta. PT MRT Jakarta (Perseroda) menggratiskan layanan transportasi publik pada 21 April 2025 khusus pelanggan wanita ...
GRATIS NAIK TRANSJAKARTA - Bus TransJakarta Listrik melintas di kawasan Sudirman, Jakarta Pusat, Jumat (13/12/2024). Berikut cara naik Transjakarta, MRT Jakarta dan LRT Jakarta gratis, selama dua ...
JAKARTA, KOMPAS.com - Pemprov DKI Jakarta memberikan layanan ongkos Rp1 untuk penumpang perempuan MRT dan LRT Jakarta, serta gratis untuk penumpang perempuan Transjakarta. Layanan untuk penumpang ...
Pemprov DKI Jakarta menggratiskan angkutan TransJakarta, MRT dan LRT Jakarta untuk perempuan pada hari ini untuk memperingati Hari Kartini. Pemprov mengatakan ini adalah hadiah untuk kaum perempuan.
"Mekanismenya akan disiapkan gate khusus bagi pelanggan gratis baik di Transjakarta, MRT, dan LRT," kata Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Syafrin Liputo melalui pesan singkatnya yang diterima di ...
KOMPAS.com - Dalam rangka memperingati Hari Kartini pada 21 April, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menghadirkan layanan istimewa berupa transportasi umum gratis dan penyediaan pintu khusus ...
Pemprov DKI Jakarta menggratiskan tiket transportasi umum TransJakarta, MRT, dan LRT untuk perempuan saat perayaan Hari Kartini besok. Dishub Jakarta menyiapkan gate khusus bagi perempuan.